Friday, November 20, 2009

IP Camera Panasonic by ITCOMM

IP Camera Panasonic adalah Closed-circuit television atau lebih di kenal dengan CCTV yang menggunakan Internet Protocol untuk mengirimkan data gambar dan sinyal kendali melalui Kabel Data / Kabel komputer (Fast Ethernet link). Dengan demikian, IP Camera juga sering disebut sebagai Network Camera. Fungsi utama IP Camera Panasonic digunakan untuk surveillance sama halnya seperti analog closed-circuit television. Untuk membentuk suatu sistem pengawasan (surveillance system), biasanya di hubungkan dengan PC (komputer) atau network video recorder (NVR).

No comments:

Post a Comment